Sistem Belajar Yang Tidak Monoton

Sistem belajar dengan letak seperti leter O ini jarang diterapkan pada dosen-dosen lain. Namun, berbeda dengan ibu Kholidah Tamami, S.IP., M.Si. dosen mata kuliah Pengantar Ilmu Ekonomi yang menerapkan sistem belajar dimana para mahaiswanya duduk melingkar. Bukan tanpa tujuan, sistem duduk secara melingkar ini memiliki tujuan yakni para mahasiswa di harapkan memiliki rasa tanggung jawab dan rasa kepemimpinan. Hal tersebut menjadi salah satu rekomendasi untuk para mahasiswa dan dosen agar perkuliahan yang diadakan tidak monoton dan membosankan.

Disini kami para mahasiswa/i sedang mempresentasikan hasil diskusi sesuai kelompok dengan judul dan pembahasan yang berbeda. Diantaranya adalah : 
1. 10 Nama2 tokoh Ekonomi Dunia berikut teorinya
2. Pengertian ilmu ekonomi, ekonomi mikro dan makro vedetta contohnya
3. Pengertian Permintaan dan Penawaran, Faktor2 yang mempengaruhinya 
4. Pasar Monopolistik
5. Pasar Oligopoli
6. Nawacita Jokowi - Jk dalam bidang Ekonomi






(Foto ini diambil pada hari Jumat tanggal 27 oktober 2017 di Universitas Pamulang)

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

MERANCANG DAN MENGELOLA JASA

SOAL MANAJEMEN OPERASI

Ceteris Paribus, Fallacy Of Composition dan Pernyataan Ilmu Ekonomi Yang Berakar Dari Kebutuhan Manusia